Follow Us

Selama Ini Jadi Kebiasaan Banyak Orang, Mulai Sekarang Jangan Lagi Buang Kulit Mentimun Saat Mengonsumsinya Jika Tak Mau Rugi Besar

Dwi Purworahayu - Selasa, 01 Maret 2022 | 18:00
Ini efek rutin makan mentimun bersama kulitnya secara rutin
Pexels/Nuzul Arifa

Ini efek rutin makan mentimun bersama kulitnya secara rutin

Ini karena kandungan antioksidan pada mentimun yang tinggi.

Kandungan antioksidan pada mentimun bisa memblokir stres oksidatif, yaitu proses kimia yang berkontribusi terhadap kanker dan penyakit jantung.

Mencegah arteri tersumbat

Pada mentimun terkandung senyawa bernama cucurbitacins.

Senyawa cucurbitacins merupakan terapi alami untuk memerangi aterosklerosis.

Baca Juga: Punya Segudang Nutrisi, Inilah Jenis Susu yang Bisa Disantap Penderita Diebetes sebagai Menu Sahur

Aterosklerosis merupakan penumpukan bahan lemak berbahaya di dinding arteri.

Anda bisa mengonsumsi mentimun dengan berbagai cara.

Bisa mengonsumsinya mentah dengan kondisi kulitnya tetap utuh supaya serat dan nutrisinya terjaga.

Cara lainnya adalah dengan menjadikan mentimun sebagai jus, smoothie, salad, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Penderita Diabetes Diimbau Perhatikan Asupan Air, Begini Cara Tepat Jaga Pola Minum Saat Berpuasa

(*)

Source : Nakita.ID, Alodokter.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest