Follow Us

Tidur Usai Sahur? Hati-hati Asam Lambung Naik, Begini Posisi Tidur yang Benar

Helna Estalansa, None - Kamis, 30 April 2020 | 04:15
Ilustrasi tidur.
Pexels

Ilustrasi tidur.

Apabila kondisi ini dibiarkan dalam jangka waktu lama, bisa menyebabkan komplikasi kesehatan yang lebih serius.

"Jadi pasien Gerd sangat saya anjurkan tidak tidur sehabis sahur," tuturnya seperti yang dilansir dari Kompas.com.

Namun, jika memang rasa kantuk tersebut sudah tidak dapat ditahan lagi, sebenarnya kita masih bisa melanjutkan tidur dengan catatan dalam posisi yang benar.

Baca Juga: 11 Poin yang Bisa Diambil dari Manfaat Konsumsi Buah Kurma Ajwa, Cocok untuk Menu Buka Puasa dan Sahur

Hal yang perlu diperhatikan ketika hendak tidur sehabis sahur adalah jangan tidur dalam keadaan terlentang.

"Kalau pun mengantuk, tidur setengah duduk di kursi goyang atau kursi tapi posisinya tegak," lanjut Kaka.

Selain itu, posisi tidur ketika malam hari juga harus diperhatikan.

Baca Juga: Indahnya Toleransi dan Kebersamaan, 17 Tahun Arungi Bahtera Rumah Tangga Meski Beda Keyakinan, Ari Sihasale Selalu Setia Temani Nia Zulkarnaen Bangun Sahur

Sebab, penderita Gerd atau asam lambung seringkali mengalami gangguan pengosongan lambung sehingga membutuhkan waktu lama untuk makanan turun ke usus halus.

Kaka menyarankan, tidur dengan menumpuk bantal agak tinggi juga dapat mencegah naiknya asam lambung ke kerongkongan.

Ini dilakukan agar penderita asam lambung tidak bangun dengan keadaan dada serasa panas.

Baca Juga: Hati-hati! Perhatikan Sajian Berbuka dan Sahur Selama Ramadan, Jangan Pernah Panaskan 7 Makanan Ini Sebab Bisa Jadi Racun!

Halaman Selanjutnya

Olahraga

Source : Grid.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest