Follow Us

Tips Kesehatan, Apa Saja Makanan yang Perlu Dhindari oleh Penderita Kolesterol?

Grid., Helna Estalansa - Sabtu, 11 November 2023 | 18:15
Kolesterol
Freepik/rawpixel

Kolesterol

Cari varietas yogurt tanpa lemak atau rendah lemak.

Gunakan minyak zaitun extra virgin atau minyak alpukat sebagai pengganti mentega.

2. Daging merah

Steak, daging sapi panggang, iga, daging babi, dan daging giling cenderung memiliki kandungan lemak jenuh dan kolesterol yang tinggi.

Pilih 90 persen daging giling tanpa lemak, potongan daging sapi tanpa lemak seperti sirloin, tenderloin, steak filet atau flank, pinggang babi atau tenderloin.

Fokuskan pada sumber protein hewani rendah lemak, seperti unggas panggang tanpa kulit atau unggas tanpa lemak.

3. Daging olahan

Kamu sebaiknya membatasi daging olahan secara umum karena kandungan sodiumnya yang tinggi dan nutrisi yang rendah.

Bacon, sosis, dan hot dog biasanya dibuat dari potongan daging sapi atau babi yang berlemak.

Jika kamu harus makan daging olahan, pilihlah sosis olahan minimal atau daging deli yang terbuat dari kalkun atau ayam tanpa lemak.

Baca Juga: Tips Kesehatan, Kolesterol Jahat Ternyata Bisa Diatasi dengan Rutin Melakukan Jogging loh

4. Gorengan

Source : Tribunnews.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest