Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tips Kesehatan, Buah Apa Saja yang Mampu Menurunkan Kadar Kolesterol Tinggi?

Grid., Helna Estalansa - Rabu, 08 November 2023 | 12:10
Ilustrasi buah-buahan
https://www.freepik.com/free-photo/fruits-berries-platter-vegan-cuisine_10979700.htm#page=6&query=hi

Ilustrasi buah-buahan

Tak hanya memberi warna menarik, likopen juga membantu menurunkan kadar kolesterol jahat dalam darah.

8. Pepaya

Pepaya adalah buah yang populer dengan khasiat membantu melancarkan sistem pencernaan manusia.

Selain kesehatan pencernaan, buah ini juga baik untuk kesehatan jantung lantaran kaya akan antioksidan tingkat tinggi, seperti vitamin A , vitamin C, dan vitamin E.

Dilansir dari laman WebMD, sifat antioksidan berfungsi untuk mencegah oksidasi kolesterol dalam pembuluh darah.

Sebab, saat kolesterol teroksidasi, kemungkinan besar akan terjadi penyumbatan yang dapat memicu penyakit jantung.

Kandungan serat pepaya yang tinggi pun berpotensi menurunkan risiko penyakit jantung dengan menurunkan kadar kolesterol jahat.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tak Perlu Obat, Ini 8 Buah Penurun Kolesterol secara Alami"

Baca Juga: Tips Kesehatan, Inilah 3 Cara Ampuh Menurunkan Kadar Kolesterol

(*)

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x