Follow Us

Nyesel Baru Tahu Sekarang, Ini Dia Manfaat Bangun Pagi untuk Kesehatan Tubuhmu, Apa Saja?

Grid., Helna Estalansa - Kamis, 09 Maret 2023 | 21:01
ilustrasi bangun tidur
Pexels

ilustrasi bangun tidur

Dengan bangun pagi, kita memiliki waktu lebih panjang sehingga dapat berkonsentrasi dalam menjalani aktivitas seharian.

Bangun pagi memberikan manfaat bagi kesehatan fisik dan mental, namun kita tidak perlu mengorbankan waktu tidur yang nyenyak.

Hal yang bisa kita lakukan adalah tidur dan bangun lebih awal, sehingga tubuh pun dapat beristirahat dengan cukup, sekaligus mendapat waktu lebih di pagi hari.

Cara bangun pagi

Baca Juga: Kerap Lakukan Kebiasaan Aneh ini Saat Bangun Pagi Kepada Teuku Ryan, Tak Disangka Kalakuan Ria Ricis Justru Bikin Suami Makin Cinta

Ada beberapa tips agar kita dapat bangun lebih pagi, antara lain:

Ubah waktu alarm secara bertahap

Jika kamu terbiasa dibangunkan dengan bunyi alarm, cobalah ubah waktunya secara bertahap.

Misalnya, dari yang semula terbiasa menyetel alarm pukul 6 pagi, kamu dapat mengaturnya menjadi pukul 5:45 dan seterusnya.

Motivasi diri sendiri

Jangan jadikan kebiasaan bangun pagi sebagai tugas atau beban.

Temukan motivasi yang membuat kamu lebih semangat bangun pagi.

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular