Menu sarapan : milkshake protein dan sayuran organikMakan siang : tahu dan tempe yang dikombinasikan dengan sayuran seperti brokoliMakan malam : protein vegan dan sayuranCamilan : kertortilla rendah karbohidrat dengan selai kacang, pisang dengan selai kacang atau kue protein buatan sendiri.
Colleen mendukung pola makannya yang sehat dengan olahraga seperti spinning dan kickboxing. Ia juga senang melakukan cardio di pagi hari dan latihan beban di malam hari.
Collen melakukan olahraga sebanyak 5 sampai 6 kali dalam seminggu.
Dengan usaha yang dilakukan oleh Collen terbukti ia mampu menurunkan bobotnya sampai 47 kg dari semula 113 kg.
(*)