Puting sapi tersebut lalu direbus dan diberi bumbu yang khas.
Bumbu sate susu memiliki rasa yang khas karena berasal dari tepung beras yang dicampur dengan santan dan aneka rempah.
Rempah-rempah yang digunakan di antaranya bawang putih, cabai rawit, cabai merah dan kencur.
Sate susu ini bisa kamu temukan di Kampung Jawa, Desa Wanasari, Denpasar Barat.
(*)