Follow Us

Dijamin Super Renyah! Masak Bawang Goreng dengan Campuran Ini Bakal Bikin Kamu Ketagihan

Puspita Rahayu - Kamis, 26 Agustus 2021 | 16:45
Tak Bakal Lagi Gosong Membuat Bawang Goreng, Asal Tahu Tips Berikut Ini
Sajian Sedap

Tak Bakal Lagi Gosong Membuat Bawang Goreng, Asal Tahu Tips Berikut Ini

Mengangkatnya Sebelum Cokelat

Jangan menunggu bawang menjadi berwarna terlalu cokelat.

Anda dianjurkan untuk mengangkatnya saat warnanya mulai berubah keemasan.

Saat sudah diangkat, bawang goreng akan dengan sendirinya berubah menjadi cokelat.

Baca Juga: Jarang Diketahui, Konsumsi Bawang Merah Bakar Bisa Pengaruhi Kesehatan Tubuh, Manfaatnya Bikin Kamu Keheranan

Tiriskan

Proses penirisan juga harus tetap diperhatikan.

Meskipun sudah matang, namun proses penirisan juga menjadi salah satu faktor penyebebab kerenyahan bawang goreng.

Tirikan terlebih dahulu hingga benar-benar tuntas.

Jangan langsung meletakkannya di dalam wadah ataupun kertas minyak.

Perlu diketahui bahwa kertas minyak justru membuat bawang goreng menjadi basah dan mengurangi kerenyahannya.

Baca Juga: Jangan Pandang Sebelah Mata, Bawang Merah yang Dibakar Ternyata Datangkan Manfaat Tak Terduga, Hasilnya Langsung Terasa Dalam 2 Hari

Halaman Selanjutnya

(*)

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest