Follow Us

Belum Dapat Bansos Tunai Rp600 Ribu dari Pemerintah? Cek Daftar Penerima Bantuannya di Sini, Jangan Lupa Siapkan KTP

Dwi Purworahayu - Senin, 12 Juli 2021 | 21:00
cara cek bansos
Kolase/Kompas.com

cara cek bansos

Beras sebanyak 10 kg akan disalurkan langsung oleh Perum Bulog yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia.

Sementara penyaluran BST akan dilakukan melalui kantor pos.

Dan untuk BPNT dan PKH akan disalurkan melalui jaringan Himpunan Bank-bank Negara (Himbara).

Cara cek penerima bansos

Melansir Tribunnews.com, masyarakat dapat mengecek daftar penerima bansos PKH dengan cara berikut ini.

1. Akses laman cekbansos.kemensos.go.id

2. Kemudian masukkan alamat seperti Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan pada kolom isian

Baca Juga: Pemerintah Kucurkan Dana Bantuan Untuk Ibu Hamil Hingga Lansia, Begini Panduan Cek Penerima Bansos PKH Selama PPKM Darurat

3. Lalu, masukkan nama lengkap sesuai KTP

4. Setelah itu masukkan kode pada kolom

5. Jika tidak jelas huruf kode, klik icon 'reload' untuk mendapatkan kode baru

6. Setelah itu tekan tombol "cari" data

Source : Kompas.com, Tribunnews.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest