Follow Us

Dinanti-nanti, Siap-siap Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 18 Segera Dibuka, Simak Syarat dan Kriteria ini Agar Lolos

Nabila Nurul Chasanati - Jumat, 18 Juni 2021 | 12:30
Pendaftaran Kartu Pra Kerja 2021 kembali dibuka, syarat dan caranya gampang
Tribunnews.com

Pendaftaran Kartu Pra Kerja 2021 kembali dibuka, syarat dan caranya gampang

Baca Juga: Segera Daftarkan Dirimu Menjadi Penerima BLT UMKM Tahap 2 Rp 1,2 Juta Sebelum Ditutup, Simak Syaratnya

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto menyebut untuk Kartu Prakerja gelombang 18 akan dibuka di semester kedua 2021 atau sekitar bulan Juli-Agustus.

Hal tersebut dikatakannya saat diskusi yang ditayangkan di Youtube Kemenko Perekonomian, awal pekan ini.

"Dan ( Kartu Prakerja gelombang 18) ini akan dilanjutkan di semester kedua," ucap Airlangga.

Baca Juga: Untuk Tambah Modal Usaha, Segera Daftar BLT UMKM Rp 1,2 Juta, Siapkan KTP dan Login untuk Cek Penerima Bantuannya

"Jadi graduasi kartu Prakerja menjadi wiraswasta-wiraswasta baru dan ini ada di seluruh Indonesia sehingga bisa membantu menyelamatkan ekonomi Indonesia," imbuhnya.

Airlangga menambahkan dalam Kartu Prakerja, peserta dipersilakan untuk memilih berbagai pelatihan untuk meningkatkan skill hingga menambah skill baru untuk menciptakan lapangan kerja.

Soal kuota, Airlangga menyebut Kartu Prakerja bakal menyediakan 8,2 juta peserta di 2021.

Baca Juga: Asalkan Bukan Penerima Bantuan PKH, BPNT, Kartu Prakerja Termasuk Syarat Penerima BLT Dana Desa, Simak Cara Cek Bansos ini Secara Online Lewat Cara ini

Lebih lanjut, berikut syarat untuk mendaftar Kartu Prakerja melansir dari website www.prakerja.go.id.

1. WNI berusia 18 tahun ke atas.

2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal.

Source : Tribunnewsmaker.com, Prakerja.go.id

Editor : Nabila Nurul Chasanati

Baca Lainnya

Latest