Mengonsumsi ubi sebelum tidur bisa membuat tubuh rileks dan mengantuk.
Ubi juga tinggi serat, jadi Anda tak perlu khawatir akan terbangun di tengah malam karena kelaparan.
Baca Juga: Jangan Lagi Gunakan Wadah Plastik Untuk Membuat Lontong, Bisa Berbahaya Bagi Kesehatan
6. Nasi Putih
Nasi putih kaya akan karbohidrat, yang akan meningkatkan rasa kenyang dan tenang.
Nasi juga memiliki indeks glikemik (GI) yang tinggi, yang juga akan mempercepat datangnya rasa ngantuk.
Namun, pastikan untuk tidak makan terlalu banyak nasi putih di malam hari dan membatasinya hanya sekitar satu mangkuk.
Baca Juga: Sering Dimakan Jadi Camilan, 8 Jenis Makanan dan Minuman ini Jadi Penyebab Kanker di Masa Mendatang
Sebab, meskipun dapat membantu untuk cepat tidur, nasi bukanlah makanan paling sehat.
Satu porsi nasi bisa mengandung sekitar 250 kalori, dengan kurang dari 1 gram serat per porsi dan sangat sedikit protein.
(*)