Follow Us

Bikin Masakan Jadi Rendah Kalori, Mencampur Minyak Kelapa Saat Masak Nasi Ternyata Bermanfaat

Linda Fitria - Senin, 08 Juni 2020 | 17:30
Memasak nasi
freepik

Memasak nasi

Kemudian jika sudah matang biarkan nasi dingin.

Baca Juga: Ketahui Beberapa Kesalahan Saat Memasak Nasi, Jangan Lakukan Hal Berikut ini Karena Berisiko Bagi Kesehatan

Bahkan peneliti dari College of Chemical Sciences di Sri Lanka yang dipimpin oleh Sudhair James menyebut menyimpannya dalam kulkas lebih baik.

"Setelah matang, kita biarkan dingin di kulkas selama 12 jam. Begitu saja,” ujar James kepada Washington Post 25 Maret 2015.

Cara inilah yang dianggap efektif bisa menurunkan kalori dalam nasi.

Kesalahan dalam mengonsumsi nasi

Baca Juga: Sembuhkan Penyakit, Air Rebusan Rambut Jagung Ternyata Baik Diminum Setiap Hari, Ini Khasiatnya

Di antara banyaknya kesalahan saat makan nasi, satu yang berbahaya adalah makan nasi sisa kemarin.

Melansir berita Independent, kebiasaan ini sebenarnya cukup beresiko.

Menyimpan nasi untuk dikonsumsi lagi bisa memberikan bahaya yang cukup besar.

Mengapa demikian?

Baca Juga: Kepikiran Kenapa Restoran Bikin Nasgor Pakai Nasi Dingin? Ternyata Ada Alasan di Baliknya

Source : Intisari, Sajian Sedap

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest