- Batasi mengonsumsi makanan tinggi gula, tinggi lemak. Usahakan tidak lebih dari satu kali dalam seminggu
- Perbanyak konsumsi buah-buahan segar
- Setelah makan malam, rileks sejenak, lalu lakukan perengangan
Baca Juga: Selama ini Kita Salah, Ternyata Jahe Bisa Berbahaya Bagi Ibu Hamil, Begini Penjelasan Ahli
- Hindari ngemil di malam hari sebelum tidur, tetapi pastikan untuk makan sahur
- Perbanyak minum air di antara waktu buka puasa sampai dengan sahur untuk mencegah dehidrasi
Lebih lanjut, berikut beberapa tips lainnya bagi ibu hamil, seperti dikutip dari bidanku.com:
- Makanan mengandung karbohidrat kompleks pada waktu sahur bisa dipenuhi dari jagung, pasta, singkong, ubi, kentang, nasi merah, dan sereal.
Untuk mencukupi kebutuhan karbohidrat kompleks, bukan berarti ibu hamil harus memaksakan diri untuk mengkonsumsi karbohidrat dalam porsi yang lebih besar.
Tetapi ibu hamil bisa mendapatkannya dari sumber lain yang dapat menghasilkan kalori, seperti kentang atau pasta
- Konsumsi sayuran satu mangkuk sedang dengan jenis sayuran beraneka warna.