Follow Us

Bulan Ramadan akan Tiba, Ini Menu Sahur untuk Ibu Hamil agar Kuat dan Kebutuhan Nutrisi Tercukupi saat Menjalankan Ibadah Puasa

None, Helna Estalansa - Rabu, 22 April 2020 | 17:00
ibu hamil
shironosov

ibu hamil

Sahur adalah waktu mengawali puasa yang sangat penting untuk memperhatikan jenis makanan yang memberikan gizi yang mencukupi kebutuhan gizi.

Baca Juga: 10 Manfaat Buah Bit Untuk Ibu Hamil, Salah Satunya Memperkuat Pertumbuhan Janin

Melansir Baby Centre, saat sahur ibu hamil perlu memilih makanan tinggi serat dan karbohidrat kompleks, seperti biji-bijian dan kacang-kacangan.

Dengan makanan tersebut, tubuh membutuhkan waktu lebih lama untuk memecah dan menyerap makanan-makanan ini, sehingga tubuh mungkin tidak akan mengirim sinyal lapar di jam-jam puasa.

Selain biiji-bijian dan kacang-kacangan, beberapa makanan untuk menu sahur sehat bagi ibu hamil yang bisa dikonsumsi, di antaranya yaitu:

Baca Juga: Lakukan Patroli Rutin Polisi Ini Pergoki Ibu Hamil yang Kecanduan Narkoba, Bukannya Ditangkap Malah Lakukan Hal Mengharukan

- Roti gandum dengan sedikit selai atau keju

- Sereal berserat tinggi dengan susu

- Bubur

- Buah-buahan segar dan kering, seperti pisang dan kurma

Baca Juga: Nantikan Momongan Selama 6 Tahun, Ibu Hamil Ini Justru Tewas Ditabrak Wanita yang Baru Belajar Nyetir Mobil

Selain mencukupi kebutuhan nutrisi, ibu hamil juga perlu memerhatikan beberapa hal saat puasa agar tubuh tidak kelelahan. Beberapa hal tersebut yakni:

Source : GridHealth.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest