Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Aneka Tips Kesehatan, Sayur Kailan yang Mirip Sawi Hijau Ini Ternyata Ampuh Obati Penyakit Mematikan

Dwi Purworahayu - Selasa, 18 Oktober 2022 | 10:00
Manfaat sayur kailan bagi kesehatan
Kompas.com

Manfaat sayur kailan bagi kesehatan

3. Mengurangi risiko penyakit jantung

Studi menunjukkan bahwa vitamin K yang terkandung dalam sayur kailan adalah nutrisi penting yang membantu mengurangi peradangan dan mencegah sel-sel yang melapisi pembuluh darah seperti arteri dan vena.

Asupan vitamin K dalam jumlah yang cukup membantu menjaga tekanan darah dan mengurangi risiko serangan jantung.

4. Mengobati kanker

Sayur kailan juga mengandung vitamin C membantu meningkatkan efek melawan kanker dari obat-obatan yang digunakan dalam kemoterapi.

Penelitian menunjukkan bahwa vitamin C adalah obat yang efektif biaya untuk kanker seperti kanker paru-paru dan ovarium.

5. Mengobati diabetes

Kalsium dan vitamin D membantu mengoptimalkan metabolisme glukosa dan mencegah diabetes.

Kedua vitamin yang ditemukan di sayur kailan ini memiliki efek langsung pada sel pankreas yang membantu mengontrol sekresi insulin dan kadar gula darah.

Baca Juga: Aneka Tips Kesehatan, Kolesterol Bisa Langsung Turun Hanya dengan Air Rebusan Serai

(*)

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x