Follow Us

Jangan Langsung Dibuang, Kulit dan Biji Rambutan Ampuh Cegah Diabetes Loh!

Puspita Rahayu - Sabtu, 02 April 2022 | 08:15
Rambutan
Tribunnews

Rambutan

Gridhype.id- Sejumlah buah memang dikenal memiliki kandungan nutrisi yang baik bagi tubuh.

Tidak heran jika setiap hari kita dianjurkan untuk mengonsumsi buah.

Buah menjadi salah satu makanan selain sayur yang ternyata memiliki manfaat luar biasa.

Salah satu buah yang disukai oleh masyarakat adalah rambutan.

Buah yang satu ini memiliki bentuk unik dengan rasa yang manis dan menggiurkan.

Rambutan ternyata memiliki nutrisi yang cukup tinggi serta antioksidan yang sangat bermanfaat bagi tubuh.

Pernahkah Anda mendengar bahwa rambutan memiliki pengaruh besar terhadap penderita diabetes?

Memiliki rasa yang cukup manis, apakah buah rambutan berpengaruh bagi peningkatan gula darah di dalam tubuh?

Sebaliknya, buah rambutan justru kerap disebut mampu mencegah penyakit diabetes.

Baca Juga: Wajib Tahu! 3 Kebiasaan Buruk Ini Bikin Penderita Diabetes Kelabakan

Dilansir dari klikdokter.com, mengkonsumsi 100 gram rambutan akan mendapatkan setidaknya 1,3 hingga 2 gram serat.

Source : klikdokter.com

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest