Follow Us

Jangan Asal, Gerakan Yoga Berikut Cocok Dilakukan Penderita Diebetes Saat Puasa

Puspita Rahayu - Rabu, 09 Maret 2022 | 17:15
Gerakan yoga
iStockphoto

Gerakan yoga

Mengelola stres sangat diperlukan agar gejala diabetes tidak sering kambuh dan semakin parah.

Diketahui bahwa stres ternyata dapat mengurangi kadar insulin dan mampu meningkatkan gula darah.

Melakukan olahraga yoga merupakan salah satu upaya untuk mengelola stres bagi penderita diabetes.

Meningkatkan kesehatan jantung

Jantung sebagai organ tubuh yang sangat penting tentunya harus dijaga kesehatannya.

Dengan berolahraga yoga, organ tubuh akan lebih sehat.

Diketahui bahwa penyakit diabetes berkaitan erat dengan penyakit jantung.

Penderita diabetes memiliki risiko lebih tinggi untuk menderita gangguan jantung dan pembuluh darah.

Maka risiko tersebut tidak terjadi, penderita diabetes bisa meningkatkan kesehatan jantung dengan melakukan yoga.

Baca Juga: Bisa Bikin Mood Naik, Amankah Cokelat Dikonsumsi Penderita Diabetes?

Mengendalikan berat badan

Berat badan yang berlebihan ternyata berisik untuk terkena komplikasi diabetes.

Source : hellosehat

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest