Keberadaan asam urat yang berlebihan mampu meningkatkan pengendapan kalsium di ginjal.
Alhasil, terbentuklah batu ginjal.
Gangguan pencernaan
Konsumsi bayam memang mampu menyumbangkan serat dalam tubuh.
Namun kandungan surat itu bisa menjadi bahaya saat tubuh tidak terbiasa.
Bayam mampu menyebabkan sejumlah gangguan perut seperti pembentukan gas, kembung, keram, bahkan sembelit.
Anemia
Bayam ternyata mampu menyebabkan anemia.
Konsumsi bayam dapat mempersulit tubuh untuk menyerap sejumlah zat besi.
Adapun zat besi yang dimiliki oleh daun bayam adalah nonheme atau nabati.
Zat besi tersebut tidak bisa masuk ke dalam tubuh dengan mudah.