Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Salah Satunya Bisa Turunkan Kadar Gula Darah, Siapa Sangka Kacang Rebus Ternyata Punya Segudang Manfaat Baik bagi Kesehatan

Helna Estalansa - Rabu, 13 Oktober 2021 | 13:15
kacang rebus
Pixabay

kacang rebus

  • Kalori 360 kal
  • Protein 13,5 g
  • Lemak 31,2 g
  • Karbohidrat 12,8 g
  • Kalsium 42 mg
  • Fosfor 177 mg
  • Besi 1,4 mg
  • Vitamin B1 0,44 mg
  • Vitamin C 5 mg
  • Air 40,2 mg
  • Serat: 8,5 g
Baca Juga: Kerap Dituding Jadi Penyebab Jerawat, Benarkah Makan Kacang Sebabkan Masalah Kulit ini? Simak Penjelasannya

Karena mengandung banyak nutrisibaik untuk tubuh, maka tak heran bila kacang tanah dapat ditemukan di berbagai macam kudapan sehari-hari.

Melansir dari SajianSedap.com, pengolahan kacang tanah yang paling umum adalah dengan direbus dan dikonsumsi sebagai camilan saat malam hari.

Bahkan penjual kacang rebus juga masih banyak ditemukan di pinggir jalan maupun taman kota.

Nah, di balik rasanya yang enak dengan kandungan tinggi nutrisi, kacang rebus ternyata memiliki segudang manfaat bagi kesehatan tubuh loh.

Apa saja manfaatnya?

Yuk simak berikut ini.

Manfaat Kacang Rebus untuk Kesehatan

Berikut ini manfaat kacang rebus dilansir BolaStylo.com dari Tribun Jogja:

1. Mencerahkan kulit wajah

Kacang tanah mengandung Vitamin E, Vitamin B dan Riboflavin, yang dapat mencegah kulit keriput dan membantu mencerahkan kulit wajah.

Baca Juga: 3 Manfaat Menakjubkan yang Akan Kamu Alami Jika Rutin Makan Kacang Panjang Rebus, Jangan Sepelekan

Source :Kompas.com sajiansedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x