Follow Us

Perbanyak Konsumsi 5 Buah Berikut ini di Masa Pandemi, Ampuh Tingkatkan Imun Tubuh Untuk Tangkal Covid-19

None - Senin, 16 Agustus 2021 | 11:30
Buah-buan yang dapat menjadi immune booster
iStockphoto

Buah-buan yang dapat menjadi immune booster

Jambu Mete

“Lima kali lebih kaya vitamin C daripada jeruk,” kata ahli gizi Rujuta Diwekar dalam buku audio terbarunya.

Jambu mete adalah buah musim panas yang menghasilkan banyak air dan bisa menjadi 'minuman' yang sempurna hanya dengan satu gigitan.

Rujuta juga menyatakan bahwa buah ini kaya akan karbohidrat.

Buah ini juga memiliki sifat antitumor dan antimikroba yang sangat baik.

Baca Juga: Lambda Disebut Jadi Varian Covid-19 Paling Berbahaya, Tingkatkan Imun Tubuh dengan 5 Makanan Murah yang Banyak Ditemukan di Dapur Berikut ini

Buah jeruk

Kebanyakan orang langsung beralih ke vitamin C setelah mereka masuk angin.

Itu karena membantu membangun sistem kekebalan tubuh.

Mengutip dari Healthline, vitamin C diperkirakan dapat meningkatkan produksi sel darah putih, yang merupakan kunci untuk melawan infeksi.

Hampir semua buah jeruk mengandung vitamin C yang tinggi. Dengan berbagai pilihan, mudah untuk menambahkan perasan vitamin ini ke makanan apa pun.

Mulai dari jeruk bali, jeruk clementine, jeruk keprok, jeruk lemon, hingga jeruk nipis.

Source : Parapuan

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest