Follow Us

Kabar Gembira Kuotanya Ditambah, Begini Cara Cek Penerima BLT UMKM Rp1,2 Juta Selama PPKM Darurat

Dwi Purworahayu - Senin, 05 Juli 2021 | 15:30
Ilustrasi bantuan pemerintah atau BLT UMKM atau BPUM
Kompas.com

Ilustrasi bantuan pemerintah atau BLT UMKM atau BPUM

"Pada Juli ini kita berharap sampai dengan September untuk sisa anggarannya Rp 3,6 triliun bagi 3 juta UMKM itu bisa diberikan, sehingga membantu masyarakat pada kondisi PPKM Darurat," jelas Sri Mulyani.

Sementara mengutip Tribunnews.com, masyarakat bisa mengakses laman eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id untuk mengecek daftar penerima BLT UMKM.

Berikut cara mengecek penerima BLT UMKM Rp 1,2 juta:

Cara cek penerima BLT UMKM di BRI

1. Buka laman eform.bri.co.id/bpum.

2. Masukkan nomor Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan kode verifikasi.

3. Klik 'Proses Inquiry'.

4. Ada pemberitahuan apakah termasuk penerima BPUM 2021 atau tidak.

Baca Juga: Terdaftar Sebagai Penerima BLT UMKM 2021? Begini Cara Mencairkan Dana Bantuan Sebesar Rp1,2 Juta di BRI atau BNI

Cara cek penerima BLT UMKM di BNI

1. Buka laman banpresbpum.id.

2. Masukkan nomor KTP.

Halaman Selanjutnya

3. Klik cari.

Source : Kompas.com, Tribunnews.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest