Gridhype.id- Setiap orang memiliki posisi tidurnya masing-masing yang membuat mereka nyaman dan terlelap.
Namun, tahu tidak jika setiap posisi tidur rupanya memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri.
Tidur nyenyak memiliki banyak manfaat, tak hanya merevitalisasi tubuh tetapi juga membuat otak bekerja secara optimal.
Kita semua menyadari bahwa waktu itu sangat berharga, jadi yang terpenting adalah waktu tidur kita haruslah berkualitas.
Nah, dilansir dariBright Side, kami akan memberi analisis mendalam tentang berbagai posisi tidur untuk membantu kamu memilih gaya tidur terbaik.
1. Posisi prajurit
Tidur telentang dengan tangan di samping tubuh dianggap sebagai postur tidur terbaik.
Postur ini mirip dengan pose Savasana dalam yoga dan juga dikenal sebagai posisi prajurit, diketahui memiliki banyak manfaat kesehatan.
Baca Juga: Meski Mematikan, Nyatanya 4 Racun ini Bisa Jadi Obat Jantung Hingga Kanker
Manfaat: