Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Aneka Tips Kesehatan, WASPADA Flu Menyerang Saat Musim Hujan, Redakan Gejalanya dengan Bahan Alami Ini

Dwi Purworahayu - Rabu, 12 Oktober 2022 | 19:30
Ilustrasi sakit flu
Freepik

Ilustrasi sakit flu

Di sisi lain, bawang putih sejak dulu sudah dimanfaatkan sebagai obat rumahan untuk mengobati flu dan pilek.

Bumbu dapur yang satu ini bisa dimakan mentah-mentah, dimasukkan ke dalam makanan, atau dalam bentuk suplemen.

3. Jahe

Beberapa iris akar jahe mentah yang dimasukkan ke dalam air mendidih dapat membantu meredakan batuk atau sakit tenggorokan.

Di samping itu, jahe bermanfaat untuk menangkal perasaan mual yang terkadang dirasakan ketika flu.

4. Sup ayam

Ketika cuaca sedang dingin-dinginnya, sup ayam yang disajikan hangat dapat membantu meredakan flu.

Meski terlihat sepele, sup ayam ternyata membantu memperlambat neutrofil (jenis sel darah putih) yang berguna melindungi tubuh dari infeksi.

Nah, ketika pergerakannya lambat maka neutrofil lebih terkonsentrasi di area tubuh yang memnbutuhkan penyembuhan.

Untuk mendapatkan manfaat lebih, tak ada salahnya mengongumsi sup ayam yang rendah sodium karena memiliki nilai gizi yang lebih besar dan membantu tubuh tertap terhidrasi.

5. Jeruk

Baca Juga: Aneka Tips Kesehatan, Waspada 6 Penyakit Menular Saat Musim Hujan, Begini Cara Mencegahnya

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x