Dijelaskan melalui laman hellosehat.com, Anda bisa menggantinya dengan konsumsi makanan lain seperti sayuran tinggi karbohidrat atau jenis karbohidrat kompleks.
Apabila asupan karbohidrat berkurang, tubuh akan memanfaatkan lapisan lemak untuk bermetabolisme.
Bersifat sementara, proses ini memanfaatkan lemak di dalam tubuh dan tidak menggunakan glukosa dari makanan.
Hal inilah yang nantinya bisa membantu menurunkan berat bada.
(*)