Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Air Putih Jadi Solusi Pencegahan Diabetes Paling Ampuh, Begini Penjelasannya

Puspita Rahayu - Minggu, 17 April 2022 | 09:30
Ilustrasi minum air putih.
Pexels

Ilustrasi minum air putih.

Gridhype.id- Mengonsumsi air putih setiap hari menjadi salah satu cara untuk memenuhi kebutuhan cairan di dalam tubuh.

Minuman dengan rasa tawar ini digadang memiliki sejumlah fungsi yang tidak boleh disepelekan.

Selain menghilangkan dahaga, konsumsi air putih nyatanya bisa mencegah beragam jenis penyakit, salah satuya diabetes.

Para ilmuwan telah merekomendasikan air putih sebagai pengganti minuman bersida dan jus buah.

Dengan membiasakan diri melakukan hal tersebut, risiko penyakit diabetes di dalam tubuh akan menurun.

Dilansir dari kompas.com, penelitian yang dilakukan oleh Harvard School of Public Health menjelaskan bahwa konsumsi air putih sebagai pengganti minuman manis ampuh untuk mencegah gangguan metabolisme.

Melibatkan 83.000 wanita, penelitian tersebut dilakukan selama lebih dari satu decade.

Dr Hu yang menggarap penelitian tersebut menyebutkan bahwa wanita yang mengonsumsi minuman manid dan jus buah memiliki risiko terkena diabetes 10% lebih tinggi dibandingkan dengan yang lain.

Lebih lanjut, penelitian tersebut menemukan fakta bahwa orang yang mengganti minuman bersoda dengan atau jus buah dengan air putih memiliki penurunan risiko diabetes mencapai 7-8%.

Pada kenyataannya, buah tidak selalu menjadi makanan yang baik, terutama bagi penderita diabetes.

Baca Juga: Jangan Asal Teguk, Cuma Susu Jenis Ini yang Boleh Diminum Pasien Diabetes

Source :Kompas.com alodokter.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x