Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Di Balik Harganya yang Murah Meriah, Siapa Sangka Kalau Susu Kedelai Ternyata Bisa Turunkan Risiko Kanker Payudara, Berikut Sederet Manfaat Lainnya

Helna Estalansa - Rabu, 08 Desember 2021 | 20:00
Salah satu manfaat dari susu kedelai adalah menurunkan risiko kanker payudara
Freepik.com

Salah satu manfaat dari susu kedelai adalah menurunkan risiko kanker payudara

5. Memberikan ASI eksklusif pada anak

Baca Juga: Makanan Bersantan Disebut Jadi Pengaruh Besar pada Kanker Payudara, Ini Faktanya

Selain itu, pola makan juga memiliki peran, meski tidak signifikan, dalam mencegah kanker payudara.

Lemak yang terkandung dalam makanan dapat meningkatkan risiko kanker payudara.

Sementara itu, buah, sayur, dan biji-bijian mampu mengurangi risikonya.

Nah, salah satu yang bisa kamu manfaatkan yaitu susu kedelai.

Melansir dari Tribunnews.com, susu kedelai merupakan minuman susu nabati yang dibuat dari kedelai.

Mengkonsumsi susu kedelai memiliki beragam manfaat kesehatan untuk tubuh, baik untuk pria maupun wanita.

Adapun manfaat susu kedelai bagi wanita adalah, dapat menurunkan risiko kanker payudara.

Sedangkan untuk pria, yakni dapat tetap menyeimbangkan hormon tubuh pria.

Namun, masih ada manfaat lain susu kedelai untuk kesehatan.

Apa saja manfaat tersebut?

Source :Kompas.comTribunnews.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x