GridHype.ID - Kebanyakan orang biasanya mengkombinasikan berbagai makanan untuk sebuah hidangan.
Sebab, campuran dari sejumlah makanan memang akan terasa lebih nikmat untuk sebagian orang.
Namun, tahukah kamu jika beberapa makanan tak boleh dikonsumsi bersamaan?
Pasalnya, deretan makanan berikut bisa menyebabkan sakit jika dikonsumsi bersamaan.
Mengutip Nakita.ID dari Times of India, berikut makanan-makanan pantangan yang dimaksud.
1. Keju dan daging
Kombinasi keju dan daging sebenarnya kombinasi yang cukup populer dan digemari oleh banyak orang.
Namun sebenarnya hal tersebut bukan ide bagus untuk pencernaan.
Makanan semacam ini membutuhkan banyak energi untuk dicerna sehingga makanan hanya menumpuk di perut membuat tidak nyaman.
2. Pisang dan susu