Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kabar Gembira di Tengah Lonjakan Kasus Covid-19, Pemerintah Bakal Beri Bansos untuk Kepala Keluarga yang Terpapar Virus Corona

Dwi Purworahayu - Senin, 26 Juli 2021 | 07:00
Bansos
tribunnews.com

Bansos

Kegiatan pengetesan dan pelacakan itu juga nantinya akan melibatkan Kementerian Kesehatan, Satgas Penanganan Covid-19 BNPB yang didukung TNI serta Polri.

Setiap orang yang terbukti reaktif atau positif Covid-19 akan mendapatkan penanganan medis dan bantuan obat serta vitamin gratis dari pemerintah.

Ya, mengutip Kompas.tv,Presiden Jokowi pada Kamis (15/7/2021), meluncurkan 300.000 paket obat Covid-19 dan vitamin secara gratis.

Obat gratis ini untuk pasien Covid-19 yang menjalani isolasi mandiri. Ada 3 jenis paket yang disiapkan yakni untuk yang tanpa gejala, gejala ringan, dan gejala sedang.

Untuk paket obat bagi gejala ringan dan sedang harus dengan konsultasi dan resep dokter.

Presiden juga berharap obat gratis yang disediakan pemerintah tidak mengganggu ketersediaan obat esensial terapi Covid-19 di apotek dan rumah sakit.

Obat gratis untuk pasien Covid-19 yang isolasi mandiri ini akan dibagikan di wilayah-wilayah yang berisiko.

Baca Juga: Bansos Senilai Rp1,2 Juta Hanya Untuk Warteg dan PKL di Wilayah PPKM Level 4, Begini Cara Mudah Mendapatkan Bantuannya

(*)

Source :Kompas.comKompas.tv

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x