Salah satu masalah perut yang banyak dialami karena kurang air adalah konstipasi.
Konstipasi disebabkan karena penumpukan kotoran pada usus yang mengurangi kerja saluran usus besar.
Konstipasi membuat orang sulit buang air besar bahkan bagi sebagian orang, buang air besar menjadi sangat menyakitkan.
Minumlah segelas air hangat di pagi hari untuk mengobati konstipasi dan meningkatkan kerja usus besar.
Minum air hangat bisa membantu usus untuk berkontraksi dan mengeluarkan kotoran dari dalam tubuh.
Melegakan Hidung tersumbat
Uap hangat dari air panas dapat membantu melegakan sakit kepala karena hidung tersumbat.
Tubuh memiliki membrane mukosa pada leher, meminum air hangat dapat mencegah mukosa terbentuk.
Melegakan Sistem Syaraf
Melegakan sistem syaraf dapat dilakukan dengan cara meminum air hangat,
Dengan fungsi sistem syaraf yang optimal, fungsi tubuh akan berjalan dengan baik dan minim rasa sakit.