Lemon mengandung jumlah kalium yang baik, sehingga sangat penting untuk berfungsinya sel dan metabolisme.
Kalium adalah elektrolit yang memberi energi pada tubuh, membantu komunikasi saraf-otot dan membantu fungsi otot-otot.
Meningkatkan kekebalan
Air lemon mengandung antioksidan seperti vitamin C yang melindungi sel dari kerusakan.
Flavonoid pada lemon dikenal untuk meningkatkan sirkulasi darah dan mengurangi stres oksidatif serta kerusakan.
Meningkatkan kesehatan kulit dan rambut
Sebuah penelitian menunjukkan, peningkatan asupan vitamin C dikaitkan dengan lebih sedikit kerutan.
Itu juga dapat melawan kerusakan akibat radikal bebas.
Vitamin C juga berkontribusi pada sintesis kolagen, yang membantu membentuk jaringan ikat di bawah kulit.
Juga membantu penyerapan zat besi yang lebih baik, mineral yang dibutuhkan untuk pertumbuhan rambut.
Baca Juga: 5 Besar Negara dengan Kasus Harian Covid-19 Tertinggi di Dunia, Miris Indonesia Masuk dalam Daftar
Membantu penurunan berat badan