Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Suka Babat Tapi Bingung Cara Hilangkan Baunya? Berikut 5 Cara Mudah Mengatasinya

Helna Estalansa, None - Sabtu, 01 Agustus 2020 | 20:30
Masakan jeroan sapi.
britannica

Masakan jeroan sapi.

Setelah mendidih dalam hitungan menit, kotoran akan naik ke permukaan.

Buanglah air rebusan tersebut.

Baca Juga: Laku Keras Menjelang Lebaran, Kembali Terungkap Kasus Daging Sapi Palsu yang Ternyata Daging Babi, Begini Cara Bedakannya agar Tak Lagi Tertipu

3. Rebus kembali babat di dalam air yang baru dan bersih.

Lakukan cara yang sama hingga 4 – 5 kali.

4. Setelah babat terlihat bersih, angkat dan cuci kembali.

Masukkan ke dalam mangkuk/baskom.

Siram dengan air panas dan taburkan kapur sirih. Diamkan selama 1 jam.

Baca Juga: Marak Ulah Pedagang Nakal Jual Daging Babi Menyerupai Sapi, Ternyata Begini Cara Bedakan Keduanya Agar Tak Kena Tipu

Tips Mengolah Babat Sapi Supaya Empuk Dan Enak Saat Dimasak, Ini 3 Langkah Jitunya!

Tips Mengolah Babat Sapi Supaya Empuk Dan Enak Saat Dimasak, Ini 3 Langkah Jitunya!

5. Setelah direndam kapur sirih, tiriskan.

Cuci kemudian rebus hingga empuk.

Source :GridPop.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x