Follow Us

Swedia Adopsi Langkah Lebih Santai Kendalikan Virus Corona dengan Praktikkan Herd Immunity, Padahal Sudah Diperingatkan WHO

Nabila N C, None - Jumat, 29 Mei 2020 | 07:00
Terapkan herd immunity hadapi Covid-19, Swedia masih jauh dari target  jumlah penduduk yang kebal virus.
wowkeren.com

Terapkan herd immunity hadapi Covid-19, Swedia masih jauh dari target jumlah penduduk yang kebal virus.

Baca Juga: Zaskia Mecca Hamil Anak Kelima, Istri Hanung Bramantyo Ini Ternyata Pernah Disindir Kepala BKKBN : Selama di Rumah Saja, Jangan Hamil Dulu

Berikut jumlah kasus di negara-negara Skandinavia:

1. Swedia: 33.459 kasus (3.998 pasien meninggal)

2. Norwegia: 8.352 kasus (235 meninggal)

3. Finlandia: 6.579 kasus (307 meninggal)

4. Denmark: 11.360 kasus (562 meninggal)

5. Islandia: 1.804 kasus (10 meninggal)

Baca Juga: Nangis Lihat Kondisi Pasar yang Ramai, Sosok Ini Sebut Surabaya Bisa Menjelma Jadi Seperti Wuhan

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) sebelumnya telah memperingatkan bahwa teori 'Herd Immunity' untuk mengatasi virus corona sangat berbahaya.

Direktur Eksekutif Program Darurat Kesehatan WHO Dr Mike Ryan menegaskan bahwa manusia bukanlah kawanan ternak yang bisa dibiarkan begitu saja.

“Ini adalah penyakit serius. Ini adalah musuh publik nomor satu. Kami mengatakannya lagi, lagi, dan lagi bahwa akan terjadi 'pembunuhan manusia' yang besar bila ini dit,erapkan," kata Dr Ryan diberitakan The Telegraph, 12 Mei 2020.

Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul Nekat Praktikkan Herd Imunity untuk Melawan Virus Corona, Bukan Kekebalan yang Diperoleh, Negara Ini Justru Dirundung Masalah Covid-19 Lebih Parah

Halaman Selanjutnya

Source : Intisari Online

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular