Follow Us

Tips Kesehatan, Begini 3 Cara Alami Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Bikin Penderita Hipertensi Kegirangan!

Grid., Helna Estalansa - Senin, 24 Juli 2023 | 18:00
Air madu
freepik.com

Air madu

GridHype.ID - Tips kesehatan berikut ini akan membagikan cara menurunkan tekanan darah tinggi alias hipertensi.

Tips kesehatan ini akan menggunakan cara alami untuk menurunkan tekanan darah tinggi alias hipertensi.

Yakni tips kesehatan ini bakal memanfaatkan air madu hingga jus mentimun untuk meredakan hipertensi.

Sebagai informasi, tekanan darah tinggi yang tidak terkendali dapat menyebabkan komplikasi, seperti serangan jantung dan stroke.

Salah satu garis pertahanan pertama yang bisa dilakukan dalam menghadapi tekanan darah tinggi adalah mengatur pola diet.

Menerapkan diet ramah tekanan darah dapat membantu menjaga tekanan darah dalam kisaran angka yang sehat, seperti mengonsumsi makanan kaya kalium dan magnesium.

"Memperbanyak konsumsi makanan yang kaya akan kalium dan magnesium sangat penting bagi mereka yang mengalami tekanan darah tinggi," ujar Shilpa Arora, ahli gizi makrobiotik dan praktisi kesehatan.

Kalium membantu menurunkan tekanan darah dengan menyeimbangkan efek natrium.

Disarankan juga untuk menyertakan lebih banyak biji-bijian utuh, buah-buahan, dan sayuran dalam menu makanan sehari-hari.

Sedangkan, kalsium dan magnesium dibutuhkan untuk mengelola kadar tekanan darah.

Selain dari makanan, tiga minuman ini juga bisa membantu mengendalikan tekanan darah kita.

Baca Juga: Tips Kesehatan, Benarkah Berat Badan Berlebih Bisa Tingkatkan Seseorang Terkena Hipertensi? Begini Ulasannya

Halaman Selanjutnya

1. Air madu
1 2 3

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular