Follow Us

Tips Kesehatan, Ini Dia 5 Rempah yang Ampuh Turunkan Darah Tinggi, Penderita Hipertensi Wajib Merapat!

Grid., Helna Estalansa - Jumat, 05 Mei 2023 | 06:01
Hipertensi
Pexels.com

Hipertensi

Penurunan ini mirip dengan efek obat tekanan darah.

Sebuah penelitian selama 24 minggu pada 30 orang juga menemukan bahwa 600-1.500 mg ekstrak bawang putih sama efektifnya dalam menurunkan tekanan darah seperti obat atenolol.

3. Kayu manis

Kayu manis adalah rempah-rempah aromatik yang berasal dari kulit bagian dalam pohon dari genus Cinnamomum.

Orang-orang telah menggunakannya selama berabad-abad dalam pengobatan tradisional untuk mengobati kondisi jantung, termasuk tekanan darah tinggi.

Meskipun tidak sepenuhnya dipahami bagaimana kayu manis dapat menurunkan tekanan darah, namun penelitian pada hewan menunjukkan bahwa kayu manis dapat membantu melebarkan dan mengendurkan pembuluh darah.

Sebuah tinjauan terhadap 9 penelitian yang melibatkan 641 partisipan menunjukkan bahwa mengonsumsi kayu manis menurunkan tekanan darah sistolik dan diastolik masing-masing rata-rata 6,2 mmHg dan 3,9 mmHg.

Efek ini lebih kuat ketika orang mengonsumsi kayu manis secara konsisten selama 12 minggu.

Di samping itu, sebuah tinjauan terhadap 3 penelitian yang melibatkan 139 partisipan dengan diabetes tipe 2 melihat efek mengonsumsi kayu manis.

Mereka yang mengonsumsi 500-2.400 mg kayu manis setiap hari selama 12 minggu mengalami penurunan rata-rata 5,39 mmHg tekanan darah sistolik dan 2,6 mmHg tekanan darah diastolik.

4. Jahe

Baca Juga: Tips Kesehatan, Ini Dia 8 Makanan Penurun Kolesterol Tinggi, Buruan Cobain!

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest