Follow Us

Inilah Makanan Unik yang Bisa Membantu Mengatasi Penyakit Diabetes

Dok Grid - Selasa, 10 Oktober 2023 | 19:29
Biji chia
Pxhere

Biji chia

Gridhype.id- Diabetes menjadi salah satu penyakit yang sangat berbahaya bagi kelangsungan hidup penderitanya, namun ada makanan unik yang bisa menjadi solusinya.

Selama ini, diabetes dianggap sebagai penyakit yang menimbulkan berbagai keluhan di dalam tubuh, namun kita bisa meminimalisasinya dengan konsumsi makanan unik berikut ini.

Makanan unik yang sebelumnya tak pernah terpikirkan ternyata ampuh untuk mengatasi lonjakan gula darah penyebab diabetes.

Lantas, makanan apa saja yang tergolong sebagai makanan unik tersebut?

Makanan Untuk Mengatasi Diabetes

Dilansir dari Tribun Jateng, berikut penjelasannya:

Lemak Ikan

Siapa sangka lemak ikan menjadi sumber makanan yang menyehatkan tubuh.

Bahkan, konsumsi lemak ikan mampu mengontrol lonjakan gula darah penyebab diabetes.

Adapun lemak ikan bisa diperoleh dari salmon, sarden, herring, anchovies, dan mackerel.

Beberapa ikan tersebut menjadi sumber asam lemak omega-3 DHA dan EPA yang baik.

Kandungan tersebut juga sangat baik untuk kesehatan jantung, sehingga mengurangi risiko penyakit jantung.

DHA dan EPA melindungi sel-sel yang melapisi pembuluh darah Anda, mengurangi gejala peradangan dan dapat membantu memperbaiki fungsi arteri.

Source : Tribun Jateng, Klikdokter

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular