Follow Us

Aneka Tips Kesehatan, Mulai Sekarang Jangan Lagi Makan Terong dengan Kondisi Tubuh Alami Hal ini, Efeknya Bisa Bahaya

Nabila Nurul Chasanati - Jumat, 14 Oktober 2022 | 15:15
Terong salah satu makanan penurun kolesterol terbaik karena rendah kalori dan tinggi serat larut.
Freepik/KamranAydinov

Terong salah satu makanan penurun kolesterol terbaik karena rendah kalori dan tinggi serat larut.

Tak hanya itu, terong dapat meningkatkan fungsi sistem pencernaan dengan bertindak sebagai pencahar alami.

Meski memiliki segudang manfaat yang baik untuk tubuh, beberapa orang ini dilarang makan terong.

Orang yang dilarang makan terong

Melansir dari Sajian Sedap, terong ternyata bisa membuat seseorang jadi memiliki masalah kesehatan.

Terutama orang dengan kondisi tertentu.

Bukan kenyang, malah jadi sering bolak balik rumah sakit.

Berikut orang dengan kondisi ini yang dilarang makan terong.

1. Pemilik Golongan Darah O

Para ahli percaya kalau golongan darah bisa berpengaruh pada banyak hal dalam hidup manusia, salah satunya kesehatan dan faktor resiko penyakit.

Bahkan, perbedaan golongan darah ini ternyata juga memiliki respons masing-masing terhadap asupan makanan.

Teori ini dilandasi penelitian bertahan-tahun yang dilakukan oleh Dr. Peter J. D’Adamo, ahli naturopatis asal Amerika Serikat (AS).

Hasil penelitiannya menunjukkan bahwa setiap bahan pangan memiliki reaksi berbeda terhadap golongan darah.

Source : Kompas.com, Sajian Sedap

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest