Manfaat buncis rebus lainnya adalah berguna untuk menjaga kesehatan jantung.
Buncis rebus kaya akan serat dan juga antioksidan.
Dimana dua kandungan tersebut berguna untuk memperlancar pembuluh darah.
Makan buncis rebus juga bisa memperkuat sistem kekebalan tubuh.
Sistem kekebalan tubuh sendiri menjadi kunci utama agar kamutidak mudah sakit terlebih di tengah pandemi Covid-19 ini.
Nah, untuk membuat kamu panjang umur dan terhindar dari penyakit mematikan buncis bisa konsumsi buncis rebus setiap hari.
Kamubisa makan buncis rebus sebagai lalapan ketika makan siang.
Namun, bisa juga dijadikan sebagai camilan sehari-hari atau tumis.
Biar lebih lezat dan tetap bergizi, kamuharus memasaknya dengan cara yang benar ya.
Tips Menumis Buncis agar Tetap Bergizi dan Hijau
1. Rebus Buncis