Setelah membelinya dari pasar, pastikan bahwa Anda memasukkannya ke dalam kulkas jika memang belum akan diolah.
Baca Juga: Jagung Manis Ternyata Bisa Sangat Berbahaya Hingga Miliki Risiko Kematian Jika Salah Mengolahnya
Menyimpanjagung manisdi suhu ruangan bisa saja menurunkan kualitasnya.
Dilansir dariSajian Sedap,hal tersebut berkaitan erat dengan kandungan gula yang ada padajagung manis.
Setelah dipetik, gula akan mulai terurai dan berubah menjadi pati.
Adapun menyimpanjagung manisdi dalam kulkas menjadi cara yang baik untuk memperlambat terjadinya perubahan itu.
Selain itu, Anda juga bisa menyimpanjagung manis bersama dengan kulit bagian luarnya.
Apabila jagung dirasa terlalu besar dan memenuhi penyimpanan karena lapisan kulitnya terlalu banyak, Anda bisa menghilangkan beberapa lapisan terluarnya.
Terpenting, sisakan setidaknya dua lapis kulit dalamnya.
Hal ini akan membantu menjaga kelembapanjagung manis.
Apabila diperlukan, Anda juga bisa membungkusjagung manismenggunakan kantong.
Hal ini bisa dilakukan sebelum Anda menyimpannya di dalam lemari es.