Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ratu Elizabeth II Tinggalkan Surat Rahasia yang Baru Boleh Dibuka pada 2085, Apa Isinya?

Puspita Rahayu - Sabtu, 17 September 2022 | 17:00
Ratu Elizabeth II
instagram.com/theroyalfamily

Ratu Elizabeth II

Surat yang masih dirahasiakan hingga saat ini tentu menuai berbagai pertanyaan dari banyak orang.

Baca Juga: Baru Boleh Dibuka 63 Tahun Kemudian, Ratu Elizabeth II Tinggalkan Surat Rahasia ini Sebelum Wafat

New York Postmenyebut bahwa surat tersebut kemungkinan berisi ungkapan terima kasihRatu Elizabeth IIkepada msayarakat yang telah membantu memperbaiki Gedung ratu Victoria.

Diketahui bahwa sebelumnya bangunan tersebut sempat akan dihancurkan dan dialokasikan sebagai tempat pasrkir.

Setelah dipugar, perusahaan Malaysia menyewa gedung itu selama 99 tahun dan akan berakhir pada tahun 2085.

Saat itu pula surat rahasia dari Ratu Elizabeth IIakan dibuka dan disampaikan kepada masyarakat setempat.

Baca Juga: Kematian Ratu Elizabeth II Pengaruhi Tatatan Kekuasaan Kerajaan Inggris, Begini Janji Pangeran William Soal Ayahnya yang Naik Takhta Jadi Raja

(*)

Source : intisari

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x