Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Aneka Tips Harian, Nggak Perlu Buang-buang Waktu, Kini Bersihkan Kulkas Cukup Butuh 20 Menit Saja, Lemari Es Auto Bersih dan Kinclong Kembali

Nabila Nurul Chasanati - Jumat, 02 September 2022 | 08:45
Di dalam kulkas, buah dan sayur sebaiknya disimpan secara terpisah.
freepik

Di dalam kulkas, buah dan sayur sebaiknya disimpan secara terpisah.

Baca Juga: Aneka Tips Harian, Orang Rumah Wajib Tahu, Cairkan Daging Ayam Beku dengan Suhu Ruang Bisa Berbahaya Datangkan Petaka

Jika sudah dicabut, Anda bisa coba geser kulkas kamu.

Setelah kulkas tergeser, Anda pasti bakal dibuat kaget dengan debu-debu yang ada.

Nah, saat itu lah waktu yang tepat untuk bersihkan debu-debu tersebut.

- Menit ke 3 hingga ke 7

Pada tahap ke dua ini Anda bisa mulai untuk mengosongkan kulkas.

Pilih lah bahan makanan yagn sudah lewat batas kadaluarsa.

Sayuran yang busuk pun juga bisa Anda keluarkan dari kulkas agar gak menimbulkan bau tak sedap nih.

Jika ada tempat kosong seperti kotak plastik atau botol plastik, bisa Anda manfaatkan untuk didaur ulang ya.

- Menit ke 8 hingga ke 10

Setelah selesai mengeluarkan isi kulkas yang sudah gak layak konsumsi, Anda bisa mulai membersihkan kompartemen kulkas nih.

Anda bisa mulai mengeluarkan rak-rak kulkas.

Source :Kompas.com Sajian Sedap

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x