Dengan demikian, secara tidak langsung konsumsi tape singkong bisa meningkatkan fungsi gairah seksual.
Hal ini tentunya akan lebih baik dibandingkan dengan mengonsumsi obat-obatan yang memiliki efek samping.
Mencegah radikal bebas
Tape singkongmemiliki kandungan asam laktat yang ternyata ampuh untuk mengontrol plasma kadar kolesterol di dalam tubuh.
Asam lakta juga mampu mencegah pembentukan sel-sel penyebab kanker, sehingga sangat menguntungkan bagi kesehatan tubuh.
Tape singkong mampu menangkal radikal bebas karena kandungan antioksidannya yang tergolong tinggi.
Menurunkan kolesterol
Penyakit kolesterol memang sangat mengganggu keseharian penderitanya.
Bagaimana tidak, penderita kolesterol harus menghindari sejumlah makanan lezat demi menjaga kesehatan tubuhnya.
Siapa sangka, konsumsi tape singkong ternyata mampu mengontrol kadar kolesterol di dalam tubuh agar tetap normal.
Mencegah penyakit kardiovaskular