Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Seharian di Depan Layar Komputer Bikin Pegal-pegal, Begini Cara Mengatasi Leher Kaku, Dijamin Langsung Lega dan Nyaman

Dwi Purworahayu - Senin, 25 Juli 2022 | 08:30
Ilustrasi Leher kaku
Foto oleh Karolina Grabowska dari Pexels

Ilustrasi Leher kaku

- Terus bergerak namun hindari aktivitas yang berat atau menyakitkan. Ini membantu mengurangi leher kaku dan mengurangi peradangan.

- Pijatan khusus dengan meminta bantuan orang lain di area leher yang kaku atau nyeri.

Tidak peduli teknik apa yang dipilih, Dr. Bang menyarankan agar setiap gerakan pijatan diarahkan ke jantung.

Sebabnya, arah pijatan akan membuat darah mengalir ke pembuluh darah.

Ini juga untuk menghindari kerusakan katup jantung akibat terlalu banyak tekanan salah arah yang menjauh dari jantung.

Peregangan untuk leher kaku

Dr. Bang mengatakan, kunci untuk melegakan leher kaku adalah peregangan dan manipulasi yang tepat.

Baca Juga: Nggak Perlu Ragu Lagi Masak Ceker Ayam, Bau Amis dan Tekstur Alot Bisa Diatasi dengan Bahan yang Satu Ini

Melakukan latihan gerak lambat, ke atas dan ke bawah, sisi ke sisi, dan dari telinga ke telinga, dapat membantu meregangkan otot leher dengan lembut.

Selain itu, pose yoga tertentu juga dapat membantu meredakan leher dari kekakuan.

Berikut adalah beberapa peregangan khusus lainnya yang dapat dicoba:

- Putar bahu ke belakang dan ke depan 10 kali.

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x