Sementara, bila tidak terdengar suara maka melon tersebut harus dieram terlebih dulu. Caranya, cukup letakkan melon tersebut di ruangan yang lembap dan gelap.
5. Cium aromanya
Mencium aroma melon bisa menjadi salah satu cara untuk mengecek tingkat kematangannya.
Melon yang manis biasanya memiliki aroma yang cukup kuat.
Aroma tersebut berasal dari gas etilen yang dihasilkan oleh buah yang sudah matang.
Semakin banyak gas etilen terbentuk, maka makin manis pula melonnya.
Selain itu, aromanya pun jadi semakin harum dan lebih air.
Baca Juga: Mulai Sekarang Jangan Lagi Simpan Bahan Makanan ini di Kulkas, Simak Cara Terbaik Menyimpannya
(*)