Follow Us

Angin Segar Bagi Para Anak Muda, Kakek ini Bisa Terhindar Penyakit Mematikan ini Gara-gara Masa Mudanya Doyan Minum Kopi, Kok Bisa?

Nabila Nurul Chasanati - Selasa, 11 Januari 2022 | 05:30
Ilustrasi kopi dan bijinya
FREEPIK

Ilustrasi kopi dan bijinya

Menariknya, kopi dapat melindungi organ hati dari sirosis.

Orang yang minum 4 cangkir kopi atau lebih per hari terbukti memiliki risiko hingga 80 lebih rendah mengalami sirosis hati.

6. Melindungi Tubuh dari Penyakit Parkinson

Penyakit Parkinson disebabkan oleh adanya gangguan pada otak, yakni sistem saraf pusat otak manusia yang mengalami kemunduran.

Penyakit ini ditandai dengan ketidakteraturan gerakan, kesulitan memulai gerakan, dan otot mengeras.

Kopi mampu menurunkan risiko penyakit parkinson bagi pria sebanyak 25 persen.

Kopi juga mampu meningkatkan sel gen yang disebut grinza sebagai pelindung tubuh dari serangan parkinson.

Walaupun kopi memiliki dampak postif bagi kesehatan tubuh, namun harus diimbangi dengan makanan sehat, olharaga, dan pola tidur yang teratur.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu, Mulai Sekarang Perhatikan Asupan Minum Kopimu, Berlebihan Konsumsi Kopi Ternyata Tak Baik Bagi Kesehatan Tulang

(*)

Source : Kompas.com, Sajian Sedap

Editor : Nabila Nurul Chasanati

Baca Lainnya

Latest