Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Wanita Hamil Harus Tahu! Rutin Makan Telur Asin Ternyata Bisa Bikin Tubuh Rasakan 5 Hal Ini

Puspita Rahayu - Senin, 29 November 2021 | 17:45
telur asin
Kompas.com

telur asin

Siapa sangka ternyata makanan asin ini bisa memberi manfaat bagi kesehatan mata.

Telur asin ternyata memiliki kandungan vitamin A yang cukup tinggi.

Kandungan inilah yang akan membantu memperkuat daya pandang terutama di tempat yang kurang cahaya.

Mengonsumsi telur asin secara rutin bisa menguatkan sistem imunitas ibu hamil.

Kandungan vitamin A tersebut tidak hanya bermanfaat bagi ibu hamil saja, namun juga bagi perkembangan janin di dalam rahim.

Membantu perkembangan otak bayi

Ibu hamil tentu menginginkan janin yang tumbuh dengan sempurna dan sehat.

Keinginan tersebut dapat diwujudkan dengan mengonsumsi telur asin secara rutin.

Telur asin memiliki asam lemak omega-3 yang sangat baik untuk perkembangan otak.

Bukan hanya itu, pembentukan tulang belakang janin juga akan terjadi dengan baik.

Mengkonsumsi telur asin bisa menjadikan janin yang anda lahirkan jadi seorang anak yang pandai.

Membantu perkembangan bayi

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x