Kandungan tersebut biasanya dimiliki oleh makanan siap saji atau makanan olahan.
Dengan beragam alasan tersebut, bukan berarti mengonsumsi telur asin adalah sebuah larangan.
Konsumsi telur asin masih boleh dilakukan asalkan dengan batasan tertentu.
Hindari makan telur asin dengan jumlah yang terlalu banyak agar tidak terkena penyakit yang merugikan.
(*)