3. Roti bertekstur lembut
Roti tawar yang kualitasnya sudah menurun cenderung bertekstur kering pada bagian daging roti.
Roti yang kering umumnya memiliki pori yang lebih besar dari biasanya.
Pori-pori besar pada roti disebabkan oleh kurangnya jumlah telur pada adonan.
"Ada memang bahan pelembut dan pengembang, tapi kalau produksi lokal mau beli bahan seperti itu agak mahal ya," kata Chef Grace.
Jadi, pastikan untuk membeli roti tawar yang bertekstur lembut dan tidak kering.
(*)