Follow Us

Tengah Ramai Dibahas, Benarkah ASI Ampuh Cegah Covid-19? Begini Jawaban dari WHO

Helna Estalansa - Minggu, 15 Agustus 2021 | 21:15
Ilustrasi menyusui bayi
Freepik

Ilustrasi menyusui bayi

Antibodi IgA dengan reaktivitas terhadap virus Covid-19 telah terdeteksi dalam ASI dari ibu yang sebelumnya terinfeksi COVID-19 tetapi kekuatan dan daya tahannya belum dipelajari secara memadai untuk mengatasi perlindungan dari COVID-19 di antara bayi yang disusui.

Di sisi lain, kamu bisa mencegah Covid-19 dengan tertib melakukan protokol kesehatan.

Protokol kesehatan tersebut adalah memakai masker, mencuci tangan dengan sabun di air mengalir, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, mengurangi mobilitas, dan menghindari makan bersama.

Artikel ini telah tayang di Nakita.ID dengan judul "Apakah Benar ASI Ampuh Cegah Covid-19? Begini Penjelasan WHO"

Baca Juga: Ibu Menyusui Disebut Bisa Mencegah Risiko Terkena Kanker Payudara, Lalu Bagaimana dengan Wanita yang Tidak Memberikan ASI untuk Si Kecil?

(*)

Source : Nakita.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest