Follow Us

Sering Jadi Pertanyaan Penerima Bantuan Subsidi Gaji, Catat ini Waktu BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 Dicairkan

Dwi Purworahayu - Sabtu, 15 Mei 2021 | 20:30
Ilustrasi bantuan pemerintah atau BLT
Tribunnews

Ilustrasi bantuan pemerintah atau BLT

Persiapan penyaluran bantuannya pun dikabarkan sudah 98,89 Persen.

Dengan demikian pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 sebentar lagi.

Sebelumnya, Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziah pernah menyebut tidak akan mengadakan program BLT BPJS Ketenagakerjaan di 2021.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 Segera Cair, Bantuan Subsidi Gaji Ternyata Terbatas untuk Pekerja dengan Kriteria Ini, Apakah Kamu Termasuk?

Sebagai gantinya penyaluran bantuan dialihkan melalui program Kartu Prakerja.

Sejak 2020, BLT subsidi gaji sudah memeberikan bantuan kepada 12.293134 pekerja untuk penyaluran tahap pertama dan 12.244.169 orang untuk penyaluran tahap kedua.

Itu berarti akan ada 48.965 orang yang akan menerima BLT subsidi gaji 2021 sebagai kelanjutan dari program yang sama di tahun sebelumnya.

Baca Juga: Bukan PNS dan Pegawai BUMN, 48 Ribu Pekerja Bakal Dapat BLT BPJS Ketenagakerjaan, Begini Cara Cek Penerima Bantuan Subsidi Gaji 2021

Dilansir dari Tribunnews.com, berikut beberapa syarat penerima bantuan subsidi gaji atau BLT BPJS Ketenagakerjaan.

1. WNI yang dibuktikan dengan kepemilikan NIK.

2. Terdaftar sebagai peserta jaminan sosial tenaga kerja yang masih aktif di BPJS Ketenagakerjaan dan dibuktikan dengan kartu kepesertaan.

Baca Juga: Kabar Gembira! Setelah Dapat THR Para Pekerja Juga Bakal Terima BLT BPJS Ketenagakerjaan, Berikut Penjelasan Lengkapnya

Source : TribunTimur.com, Banjarmasin Post

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest