Follow Us

Merasa Sesak yang Berlebih Saat Pakai Masker? Mungkin Saja Kamu Kena Mask Anxiety, Berikut Penjelasannya

None - Kamis, 10 September 2020 | 13:30
Ilustrasi pemakaian masker
tribunnews.com

Ilustrasi pemakaian masker

GriHype.ID - Banyak yang memperdebatkan apakah pengunaan masker di dalam rumah itu penting untuk dilakukan ataukah tidak.

Hal itu masih menimbulkan banyak pro-kontra sebab sebagian orang masih 'bandel' tak menggunakan masker di masa pandemi ini.

Alasan yang mereka kemukanpun beraneka ragam.

Mulai merasa sesak napas saat memakai masker dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Siapa Sangka Orang yang Lahir di 3 Bulan Ini Dikenal sebagai Pribadi yang Cerdas dan Jenius!

Beberapa orang yang enggan memakai masker bisa jadi mengalami mask anxiety.

Yaps, penggunaan masker wajah dapat membuat mereka stres atau panik meski mereka juga pengin menghentikan penyebaran virus dengan mengenakan masker.

Dua sisi berbeda ini kemudian dikenal dengan sebutan mask anxiety.

Intip penjelasan mask anxiety selengkapnya, yuk!

Apa Itu Mask Anxiety?

Kecemasan atau ketakutan memakai masker dikenal dengan sebutan mask anxiety.

Source : cewekbanget.grid.id

Editor : Ruhil Yumna

Baca Lainnya

Latest